{"id":11460,"date":"2016-06-25T10:48:57","date_gmt":"2016-06-25T10:48:57","guid":{"rendered":"http:\/\/www.vocaloidnews.net\/?p=11460"},"modified":"2016-06-25T10:48:57","modified_gmt":"2016-06-25T10:48:57","slug":"recap-livestream-vocamerica-rencana-setlist-konser-merchandise-banyak-lagi","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/www.vocaloidnews.net\/id\/recap-livestream-vocamerica-rencana-setlist-konser-merchandise-banyak-lagi\/","title":{"rendered":"Recap Livestream VOCAMERICA: Rencana Setlist Konser, Merchandise & Banyak Lagi!"},"content":{"rendered":"

Untuk merayakan tercapainya donasi $3,500 USD dalam 24 jam pertama Kickstarter VOCAMERICA, EmpathP menggelar sebuah live stream dimana dia memberikan lebih banyak lagi informasi dan sekali lagi membuka sesi tanya jawab kepada fans! Selama live stream, Kickstarter-nya berhasil mencapai $4,000, membuat VOCAMERICA hanya kurang $1,000 USD lagi untuk terselenggara. Namun masih panjang perjalanannya, hingga target akhir $100,000 tercapai.<\/p>\n

Lagu Yang Direncanakan<\/h3>\n

\"VocamericaActsFeature\"<\/a><\/p>\n

Dalam Kickstarter, EmpathP<\/a>, Kenji-B<\/a>, Myst<\/a>, dan CircusP<\/a> sedikit berdiskusi mengenai apa yang terjadi di VOCAMERICA dan mengenai rencana mereka saat ini. Salah satu hal yang terbesar adalah lagu apa saja yang direncanakan oleh EmpathP untuk ditampilkan di konsernya.<\/p>\n

DEX <\/a>dan DAINA<\/a> akan membuka konser dengan lagu “Fade” dari CircusP. Mereka juga akan menutup konser dengan sebuah lagu yang belum diumumkan menampilkan mereka dan RUBY. Lagu ini akan diumumkan setelah Kickstarternya berakhir.<\/p>\n

RUBY<\/a> akan menyanyikan “Hands<\/a>” dan mungkin juga “Barrier<\/a>“. Namun, belum diketahui apakah persiapan untuk penampilan tersebut akan selesai tepat pada waktunya.<\/p>\n

MAIKA<\/a> direncanakan akan menyanyikan lagu berbahasa Inggris juga Spanyol. Untuk Inggris, dia akan menyanyikan “Define Me<\/a>“. Untuk Spanyol, dia akan menyanyikan “En tu mirar<\/a>“.<\/p>\n

Aiko dan Namida akan menyanyikan “Face to Face”, sebuah lagu yang ditulis oleh Myst.<\/p>\n

Lagu-Lagu Rentang Target<\/h5>\n

\"VocamericaStretchGoals\"<\/a><\/p>\n

Walaupun EmpathP menyebutkan dia berusaha untuk tidak merencanakan lagu-lagu untuk rentang target VOCALOID lainnya sampai target tersebut tercapai, dia menyebutkan beberapa hal yang ingin dilakukannya.<\/p>\n

Untuk AVANNA<\/a>, EmpathP masih berharap dia bisa mendapatkan lagu “Sad Machine<\/a>” untuk ditampilkan di konsernya. Dia meminta semua orang untuk tidak berharap terlalu banyak, karena hal tersebut belum pasti.<\/p>\n

OLIVER<\/a> dipastikan akan menyanyikan “Starlight Keeper<\/a>” jika diijinkan.<\/p>\n

Jika target YOHIOloid<\/a> tercapai, EmpathP ingin menambahkan antara “NeapolitaN<\/a>” atau lagu dari GHPZ<\/a> dan TechniKen<\/a>.<\/p>\n

Sebagai tambahan, EmpathP berharap dapat menampilkan duet antara OLIVER dan YOHIOloid jika target untuk keduanya tercapai. Terdapat seorang producer Jepang yang menggunakan kedua VOCALOID tersebut!<\/p>\n

Untuk SONiKA<\/a>, dia mengharapkan bisa menampilkan suatu karya dari AdyS<\/a> tapi dia juga menjajaki kemungkinan para producer lainnya.<\/p>\n

Untuk tiap rentang target VOCALOID yang tercapai, dana target tersebut akan membiayai dua lagu penuh yang akan ditampilkan oleh VOCALOID yang bersangkutan.<\/p>\n

Merchandise<\/h3>\n

EmpathP tidak hanya memberikan teaser merchandise selama live stream tapi juga memperlihatkan preview dari apa yang bisa kita harapkan dari merchandise Kickstarter!<\/p>\n

Kickstarter Merch<\/h5>\n